Klarifikasi: Gereja Katedral Jakarta Belum Siap Buka

0
858 views
Ilustrasi (Ist)

BERIKUT ini klarifikasi dari Pastor Kepala Gereja Katedral Jakarta, Romo Hani Rudi Hartoko SJ, yang menyatakan hingga Sabtu (6/6/2020) ini gereja masih “tertutup” untuk kegiatan peribadatan umum.

Masih menunggu petunjuk teknis dan prosedur protokol kesehatan dari KAJ.

Berikut ini keterangan resminya.

Klarifikasi Gereja Katedral Jakarta — Belum siap dibuka untuk semua jenis kegiatan peribadatan umum.

Berikut ini tayangan video klarifikasinya:

Berikut ini foto-foto yang tersaji di sebuah grup WA Katolik di mana tengah dilakukan langkah-langkah prosedur protokol kesehatan di Gereja Katedral Jakarta.

Bangku-bangku di Gereja Katedral Jakarta diberi sekat tali plastik yang biasa digunakan untuk wrapping supaya terjadi ruang kosong untuk saling menjaga jarak. (Ist)
Wrapping plastik untuk “menjaga jarak”. (Ist)
Penataan kursi “jaga jarak” di Aula Gereja Katedral. (Ist)

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here