Pesta 50 Th Imamat Mgr. Jos Suwatan MSC di Paroki Tegal dan di Rumah Kerabat

0
874 views
Perayaan Pesta 50 tahun imamat Mgr. Jos Th. Suwatan MSC di kampung halamannya yakni Paroki Tegal, Keuskupan Purwokerto, Jateng. (Ist)
PERAYAAN Pesta Emas 50 tahun imamat Mgr. Joseph Theodorus Suwatan MSC (Uskup EmeritusKeuskupan Manado) baru saja berlangsung di kampung halamanya: Tegal, Jateng.
Perayaan itu terjadi pada hari Minggu, 20 Januari 2019 di Paroki Hati Kudus Yesus Tegal, Keuskupan Purwokerto.
Perayaan Ekaristi dalam  dipimpin langsung oleh Sang Jubilaris yakni Mgr. Jos Th. Suwatan MSC i sebagai Selebran Utama.
Ikut berdiri di altar sebagai Konselebran adalah Mgr. Julianus Sunarka SJ (Uskup Emeritus Keuskupan Purwokerto), Mgr. Nicolaus Adi Seputra MSC (Uskup Keuskupan Agung Merauke) yang juga berasal dari Tegal, Keuskupan Purwokerto.
Lalu ikut juga Romo Herman Joseph Johny Luntungan MSC (Provinsial MSC Provinsi Indonesia), beserta para imam lainnya.
Hadir di sini puluhan imam lain, segenap rohaniwan-rohaniwati dan Umat Katolik Keuskupan Purwokerto.
Usai Perayaan Ekaristi, acara berlanjut dengan  acara santap malam dan hiburan.
Sang Jubilaris dengan catatan rekor 50 tahun sebagai imam MSC: Mgr. Jos Th. Suwatan MSC.
Tampak di barisan belakang: Uskup Emeritus Keuskupan Purwokerto Mgr. Julianus Sunarka SJ (kiri) dan Mgr. Nicolaus Adiseputra MSC dari Keuskupan Agung Merauke, Papua.
Para imam konselebran dan Monsinyur Jos Suwatan MSC sebagai selebran utama.
Acara ramah tamah.
Perayaan Ekaristi mengucap syukur atas rahmat tahbisan dan Sakramen Imamat 50 tahun Mgr. Jos Suwatan MSC di Gereja Hati Kudus Yesus Paroki Tegal, Keuskupan Purwokerto.
Sambutan dari wakil imam.
Sukacita umat.
Mgr. Suwatan MSC bersama keluarga dekat dan umat  yang aslinya berasal dari Keuskupan Purwokerto.
Makan bakpao dulu.
Di tengah kerabat dekat Monsinyur yang masih terbilang keponakannya di Rancamaya, Ciawi, Bogor.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here